Mon. Oct 7th, 2024

Ujian Proposal Disertasi

Ujian Seminar Proposal

1)   Ujian seminar proposal yang dimaksud adalah untuk menguji gagasan-gagasan yang akan diajukan untuk melihat keterkaitan permasalahan dengan program studi.

2)   Ujian seminar proposal dapat dilaksanakan apabila telah dinyatakan lulus seleksi judul proposal oleh tim seleksi yang dibentuk ketua program studi dengan persetujuan direktur.

3)   Ujian seminar proposal dapat dilaksanakan apabila mahasiswa telah menempuh 30 SKS.

Translate ยป